Cara Meningkatkan Stamina Lansia Paling Ampuh


Setelah menjadi lansia, otomatis stamina dalam tubuh menurun. Namun, kondisi ini dapat teratasi dengan berbagai cara. Anda dapat mengubah pola hidup menjadi lebih baik, agar stamina dalam tubuh tetap bagus meskipun usia sudah tidak muda lagi.

5 Cara Meningkatkan Stamina Lansia

Meskipun kondisi fisik mengalami penurunan, para lansia harus tetap produktif. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan stamina dalam tubuh. Sebab stamina yang bagus membuat tubuh menjadi lebih bugar, dan tidak mudah terserang penyakit. Berikut cara mudah meningkatkan stamina tubuh, yakni:

1. Olahraga Secara Rutin

Cara menjaga daya tahan tubuh orang tua adalah dengan olahraga secara rutin. Olahraga secara ringan seperti berjalan kaki dapat membuat tubuh menjadi lebih aktif. Bahkan aktivitas ini dapat membuat pikiran menjadi lebih fresh. Tidak hanya itu saja, aktivitas ringan lainnya juga dapat mengurangi resiko penyakit jantung.

2. Mengonsumsi Makanan dan Minuman Tinggi Protein

Karbohidrat berlebih pada lansia dapat menyebabkan pergerakan menjadi lebih lambat. Oleh karena itu, lansia harus mengonsumsi makanan dan minuman yang tinggi protein seperti sayuran dan susu. Jika akan mengonsumsi susu untuk lansia, gunakan susu yang bergizi seperti susu ensure.

3. Menghindari Rokok

Rokok mengandung beberapa zat yang membahayakan kesehatan tubuh. Selain itu, rokok juga dapat menurunkan stamina tubuh. Oleh karena itu, hindarilah rokok terutama saat menjadi lansia. Sebab rokok juga dapat merusak organ dalam seperti jantung dan juga paru-paru.

4. Tidur dengan Cukup

Lansia memerlukan waktu tidur yang cukup, minimal 7-8 jam setiap harinya. Selain itu, lansia juga harus istirahat jika sudah merasakan lelah. Sebab tubuh lansia sangat cepat lelah, terutama saat melakukan aktivitas berat. Oleh karena itu, lansia harus memiliki waktu istirahat yang cukup banyak.

5. Latihan Kekuatan

Umumnya kekuatan otot lansia akan menurun seiring berjalannya waktu. Agar kekuatan otot tetap kuat, para lansia dapat melakukan latihan kekuatan. Latihan kekuatan bisa Anda lakukan secara sederhana dengan cara bangun dan dari kursi.

Berbagai cara meningkatkan stamina lansia tersebut terbilang cukup sederhana. Bahkan cara tersebut bisa Anda lakukan secara rutin setiap hari. Tujuannya agar kolesterol normal.

Belum ada Komentar untuk "Cara Meningkatkan Stamina Lansia Paling Ampuh"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel